Penipuan rumah syariah kerap terjadi di masyarakat. Dengan iming-iming biaya yang murah untuk membeli rumah idamana, maka tak jarang dari mereka malah terkena penipuan oleh developer yang ingin mengambil keuntungan sebanyak-banyaknya. Penipuan Rumah Syariah Ini bukan tipuan! Jika harga rumah meroket setiap tahun, bahkan di kota-kota besar, harga rumah bisa naik 20-30% per tahun. Hal ini disebabkan...