Developer property Syariah tentu menjadi pilihan bagi kamu yang ingin memiliki rumah impian dengan cara sesuai dengan syariat Islam. Bahkan sekarang ini banyak pengembang yang memberikan pelayanan syariah. Namun, sayangnya Developer property syariah dimanfaatkan oleh segelintir pelaku bisnis atau pengembang hanya untuk mendapatkan keuntungan. Sehingga tak jarang dari masyarakat yang tertipu. Dilansir...